Judul :Manajemen Sumber Daya Manusia dan Perilaku Organisasi:
Perspektif Nilai-Nilai Islam dan Umum
Penulis :
Rivai Bolotio, Pambudi Nugroho, Hendriyanto Dena, Muhajir Mursida, Irvan Peasu, Jamal Nasir, M. Afandi Bahuwa, M Solihin, Abdul Syukur, Normi Harun, Shabri Makmur Bora, Arni Lasanggo, Ana Finurica, Sebrina Nurmanita, Sri Wahyuni Simbuka, Hajar Wahyuni, Syarifuddin, Susan Basuki, Hanum Masauda, Rianda Paputungan.
Jumlah Halaman : xvi + 249 hlm
ISBN :
e-ISBN :
Cover : Soft Cover
Ukuran : 15.5 x 23
Penerbit : Selaras Media Kreasindo
Deskripsi :
Pengembangan Sumber Daya Manusia menjadi isu sentral dalam setiap pembahasan di semua aspek kehidupan termasuk dalam aktivitas organisasi, baik dalam lingkup kecil maupun besar. Sumber Daya Manusia perlu dikelola dengan baik agar berfungsi secara optimal dalam mendukung pencapaian tujuan organisasi atau institusi. Namun demikian, aktivitas pengembangan tersebut harus memiliki arah dan tujuan yang jelas serta dilandasi dengan nilai-nilai luhur, seperti nilai-nilai Islami yang menjadi dasar dalam Manajemen Sumber Daya Manusia dan Perilaku Organisasi dalam institusi Islam.
Leave a Reply